PONRE, BONEBER1--SMA Negeri 1 Ponre kekurangan guru dan pegawai administrasi. Sekolah
yang berdiri sejak 3 tahun lalu hanya memiliki 4 guru tetap, selebihnya guru bantu dari SMA Neg 4 Watampone. Bahkan belum memiliki pegawai administrasi.
"Kebutuhan yang sangat kami butuhkan sekarang disini yakni tenaga guru dan pegawai
administrasi, karena kami sangat kekurangan. Kami hanya memiliki 4 guru tetap, bahkan
pegawai administrasi disini belum ada. Jadi kami sendiri yang jalankan kegiatan
administrasi tersebut, " keluh Muh. Yunus, Kepala SMA N 1 Ponre yang ditemui di ruang kerjanya, Senin (17/11) siang.
Lebih lanjut, Muh. yunus menuturkan, Membutuhkan minimal 17 tenaga guru tetap dan beberapa pegawai administrasi demi kelancaran proses belajar mengajar disini. "Kekurangan ini menghambat proses belajar mengajar disini, karena jika ada guru bantu berhalangan hadir.
Maka siswa tidak belajar lagi," Tutur Muh. yunus.
Pihaknya mengaku sudah sering melaporkan kekurangan tersebut, baik secara tertulis maupun lisan kepada pihak yang terkait. Namun sampai sekarang belum ada hasil dari laporan
tersebut.
Thursday, 27 November 2014
SMA Negeri 1 Ponre Butuh Guru dan Pegawai Administrasi
Related Posts:
KUA Ponre Gelar Rakor PONRE, BONEBER1.COM--Rapat atau pertemuan antara seluruh pemangku kepentingan Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Ponre digelar pada hari Rabu, (11/2/15) … Read More
Pemerintah Desa Harus Kelola DAD Secara Profesional Bupati Bone: Jangan Transfer Dana Bantuan Desa Ke Rekening Pribadi Kepala Desa! PONRE, BONEBER1.COM--Beberapa hari yang lalu, Pemerintah Kecamatan Po… Read More
UPTD Pendidikan Cenrana Rakor CENRANA, BONEBER1--Unit Pelakasana Tugas Dinas (UPTD) Pendidikan Cenrana, melaksanakan Rapat Kordinasi atau Rakor. Rapat koordinasi yang dilaksanakan… Read More
Tatap Muka Tiga Pilar Kantibmas Ponre PONRE, BONEBER1.COM--Kemarin, Tiga Pilar Kecamatan Ponre menggelar tatap muka di Kantor Kecamatan Ponre, dengan mengambil tema Perangi Miras, Penyala… Read More
Desa Poleonro Tidak Jadi Wakili Ponre PONRE, BONEBER1.COM--Seperti diketahui sebelumnya, Desa Poleonro terpilih sebagai wakil Kecamatan Ponre dalam ajang Perlombaan antar desa sekabupate… Read More
0 komentar:
Post a Comment